Pemanfaatan Drone sebagai Bagian dari Kontra Terorisme

Tinjauan pada Regulasi dan Prosedur Tetap Pengamanan

Penulis

  • Muhammad Zaenuddin Firmansyah Universitas Indonesia
  • Puspitasari Universitas Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.35967/njip.v20i1.148

Kata Kunci:

Drone, Kontra Terorisme, Protap, Regulasi, UAV

Abstrak

Tulisan ini bertujuan untuk melakukan tinjauan dan evaluasi terkait pemanfaatan drone dari segi sisi regulasi dan prosedur tetap pengamanan VVIP dan Objek Vital Nasional Indonesia terhadap serangan drone berdasarkan kejadian pahit yang menimpa Presiden Venezuela dan Objek Vital Nasional Saudi Arabia. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif analisis. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara dengan perwira terkait, dilengkapi dengan studi dokumen mengenai regulasi dan dilakukan supaya lebih mudah memahami pentingnya peran pengamanan terhadap VVIP dan Objek Vital Nasional digabungkan dengan potensi teroris menggunakan pesawat tanpa awak (UAV) merujuk pada teori-teori cumulative extremism, rational choice dan routine activity. Seperti terdapat regulasi penggunaan drone terbaru, Paspampres yang melakukan pengamanan anti drone secara statis dan mobile serta Kepolisian melakukan upaya pengamanan Objek Vital Nasional yang terus mengikuti perkembangan zaman. Meskipun serangan teroris drone secara faktual belum terjadi di Indonesia, peneliti merekomendasikan adanya pembuatan regulasi dalam bentuk pendataan penjual dan pembeli drone oleh Kementerian Perhubungan yang dibantu Kepolisian, membangun laboratorium dan memperkuat teknologi anti drone di kawasan perbatasan dan sebagai sky monitoring system, membentuk koalisi kerja sama instansi/lembaga terkait sampai dengan satuan tugas anti drone, pelatihan pasukan khusus, dan membentuk satuan anti drone seperti D’Artagnan.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Afxentiou, A. (2018). A history of drones: Moral(e) bombing and state terrorism. Critical Studies on Terrorism, 11(2), 301–320. https://doi.org/10.1080/17539153.2018.1456719

Ahmad, M. (2014). The legality of unmanned aerial vehicles outside the combat zone: A case study of the Federally Administered Tribal Areas of Pakistan. Defense & Security Analysis, 30(3), 245–253. https://doi.org/10.1080/14751798.2014.921448

Albintani, M. (2017). Pancasila dan Identitas Ke-Indonesia-an: Sebuah Catatan Krisis. Nakhoda: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 16(28), 43–49. https://doi.org/10.35967/jipn.v16i28.5825

Anderton, C. H., & Carter, J. R. (2005). On Rational Choice Theory and The Study of Terrorism. Defence and Peace Economics, 16(4), 275–282. https://doi.org/10.1080/1024269052000344864

Ayyubi, S. (2020, October 5). Densus 88 Tangkap Kelompok Teroris di Bekasi, Satu Drone Diamankan | Kabar24. Bisnis.Com. https://kabar24.bisnis.com/read/20201005/16/1300757/densus-88-tangkap-kelompok-teroris-di-bekasi-satu-drone-diamankan

BBC. (2018). Venezuela President Maduro survives ‘drone assassination attempt’. BBC News. https://www.bbc.com/news/world-latin-america-45073385

Blom, J. D. (2010). Unmanned aerial systems: A historical perspective. Combat Studies Institute Press.

Busher, J., & Macklin, G. (2015a). Interpreting “Cumulative Extremism”: Six proposals for enhancing conceptual clarity. Terrorism and Political Violence, 27(5), 884–905. https://doi.org/10.1080/09546553.2013.870556

Busher, J., & Macklin, G. (2015b). Interpreting “Cumulative Extremism”: Six Proposals for Enhancing Conceptual Clarity. Terrorism and Political Violence, 27(5), 884–905. https://doi.org/10.1080/09546553.2013.870556

Chapman, A. (2016, November 8). Drone Types: Multi-Rotor vs Fixed-Wing vs Single Rotor vs Hybrid VTOL. AUAV. https://www.auav.com.au/articles/drone-types/

CNN Indonesia. (2019). Serangan Drone Bakar Dua Fasilitas Saudi Aramco. Internasional. https://www.cnnindonesia.com/internasional/20190914153530-120-430494/serangan-drone-bakar-dua-fasilitas-saudi-aramco

Cohen, L. E., & Felson, M. (1979). Social Change and Crime Rate Trends: A Routine Activity

Approach. American Sociological Review, 44(4), 588. https://doi.org/10.2307/2094589

DW. (2019). Indonesia Kembangkan Drone Black Eagle untuk Cegah Terorisme Hingga Karhutla. DW.COM. https://www.dw.com/id/indonesia-kembangkan-drone-black-eagle-untuk-cegah-terorisme-hingga-karhutla/a-51844336

Dwi, A. (2017, August 6). 11 Jenis Drone yang Mungkin Belum Anda Ketahui. Folder Tekno. https://www.foldertekno.com/jenis-drone/

Eatwell, R. (2006). Community Cohesion and Cumulative Extremism in Contemporary Britain. The Political Quarterly, 77(2), 204–216. https://doi.org/10.1111/j.1467-923X.2006.00763.x

Firmansyah, H. (2011). Upaya Penanggulangan Tindak Pidana Terorisme di Indonesia. Mimbar Hukum, 23(2), 237–429.

Freilich, J. D., & LaFree, G. (2015). Criminology Theory and Terrorism: Introduction to the Special Issue. Terrorism and Political Violence, 27(1), 1–8. https://doi.org/10.1080/09546553.2014.959405

Hasanuddin. (2011). Dinamika dan Pengerucutan Teori Gerakan Sosial. Nakhoda: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 10(15), 59–73. https://doi.org/10.35967/jipn.v10i1.1601

Hidayati, Nu. (2021). Drone Bersenjata, Modus Operandi Baru Teroris Asia Tenggara? Matamapolitik, Berita Dunia Internasional Dan Berita Politik Indonesia Terbaru Hari Ini. https://www.matamatapolitik.com/akankah-drone-jadi-modus-operandi-baru-teroris-di-asia-tenggara-analisis/

Husodo, A. Y., Jati, G., Octavian, A., & Jatmiko, W. (2020). Switching target communication strategy for optimizing multiple pursuer drones performance in immobilizing Kamikaze multiple evader drones. ICT Express, 6(2), 76–82. https://doi.org/10.1016/j.icte.2020.03.007

Jusuf, W. (2017). Ancaman Drone Teroris. tirto.id. https://tirto.id/ancaman-drone-teroris-csuH

Koblentz, G. D. (2020). Emerging Technologies and the Future of CBRN Terrorism. The Washington Quarterly, 43(2), 177–196. https://doi.org/10.1080/0163660X.2020.1770969

Libel, T., & Boulter, E. (2015). Unmanned Aerial Vehicles in the Israel Defense Forces: A Precursor to a Military Robotic Revolution? The RUSI Journal, 160(2), 68–75. https://doi.org/10.1080/03071847.2015.1036550

Ly, B., & Ly, R. (2020). Cybersecurity in unmanned aerial vehicles (UAVs). Journal of Cyber Security Technology, 1–18. https://doi.org/10.1080/23742917.2020.1846307

Mako_Kohanudnas, P. (2018). Panglima TNI Tinjau Peralatan Antidrone Kohanudnas. https://tni-au.mil.id/panglima-tni-tinjau-peralatan-antidrone-kohanudnas/

Marsela, M. (2016). Teroris Mulai Gunakan Drone untuk Lancarkan Aksi. CNN Indonesia. https://www.cnnindonesia.com/teknologi/20160111145642-185-103488/teroris-mulai-gunakan-drone-untuk-lancarkan-aksi

Matamapolitik. (2021, February 8). Mengulik 10 Drone Tempur Terbaik di Dunia 2020. Berita Dunia Internasional Dan Berita Politik Indonesia Terbaru Hari Ini. https://www.matamatapolitik.com/10-drone-tempur-terbaik-di-dunia-pada-2020-listicle/

Miles, M., & Huberman, A. (1992). Analisis Data Kualitatif. Jakarta. UI Press.

Miró, F. (2014). Routine Activity Theory. In The Encyclopedia of Theoretical Criminology (pp. 1–7). American Cancer Society. https://doi.org/10.1002/9781118517390.wbetc198

Purnomo, L. (2020, October 6). Pengertian dan Sejarah Perkembangan Drone. https://liupurnomo.com/pengertian-dan-sejarah-perkembangan-drone/

Rahman, K. (2017). Pelayanan Pemerintahan yang Bertanggung Jawab. Nakhoda: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 16(28), 34–42. https://doi.org/10.35967/jipn.v16i28.5823

Ridwan, M., Anwar, K., & Marta, A. (2011). Inventarisasi Kebijakan Publik (Kajian di Desa Buluh Cina Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar). Nakhoda: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 10(16), 93–101.

Rinehart, C. S. (2017). Sharing security in an era of international cooperation: Unmanned aerial vehicles and the United States’ Air Force. Defense & Security Analysis, 33(1), 45–56. https://doi.org/10.1080/14751798.2016.1269390

Wicaksono, B. (2013). Penguatan Wilayah Perbatasan: Studi Kasus Pulau Sebatik Kabupaten Nunukan Provinsi Kalimantan Timur. Nakhoda: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 12(20), 110–122. https://doi.org/10.35967/jipn.v12i2.2905

Unduhan

Diterbitkan

2021-06-30

Cara Mengutip

Firmansyah, M. Z., & Puspitasari, P. (2021). Pemanfaatan Drone sebagai Bagian dari Kontra Terorisme: Tinjauan pada Regulasi dan Prosedur Tetap Pengamanan. Nakhoda: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 20(1), 43–58. https://doi.org/10.35967/njip.v20i1.148

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel Serupa

1 2 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.